Seminar Universitas PGRI Semarang, SEMINAR HASIL PENGABDIAN 2014

Font Size: 
IbM Menciptakan Peran Tutor PAUD Berbasis Natural Sains dalam Menciptakan Kota Layak Anak di Kelurahan Muktiharjo Lor Kecamatan Genuk
Dwi Prasetiyawati D.H., Anita Chandra D.S., Ratna Wahyu Pusari, Purwadi Purwadi

Last modified: 2017-04-04

Abstract


Tujuan dari pengabdian ini adalah memberikan pelatihan kepada tutor PAUD di Kelurahan MuktiharjoLor, Kecamatan Genuk tentang Natural Sains melalui percobaan-percobaan natural sains yang aman bagianak. Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah: (1) metode pendekatan yang digunakan dalamprogram ini adalah ceramah dan praktek dalam pembelajaran sains dan melibat peserta secara langsung;serta (2) metode praktek yaitu pelatihan yang dilakukan secara langsung oleh Tutor PAUD melalui percobaanpercobaantentangNaturalSains.Hasilyangdiperolehdaripelatihaniniadalah:(1)tutorPAUDlebihterampildalammemberikanmaterisainskepadaanakdidik;(2)tutorPAUDmampumelakukanpercobaan-percobaansains
sederhana bagi anak; serta (3) tutor PAUD mampu mengemas pembelajaran sains secaramenyenangkan.  Keywords: tutor PAUD, sains, percobaan-percobaan sains sederhana untuk anak.

Full Text: PDF 93-100