Seminar Universitas PGRI Semarang, PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN (SENDIKA) 2018

Font Size: 
KEEFEKTIFAN MODEL MAKE A MATCH BERBANTU MEDIA PAPAN TEMPEL TERHADAP HASIL BELAJAR IPS
Fitri Dwi Lestari, Intan Rahmawati, Husnul Hadi

Last modified: 2018-09-06

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan model make a macth berbantu media papan tempel terhadap hasil belajar mata  pelajaran IPS kelas III SDN 01 Tlogomulyo. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Desain penelitian ini menggunakan Pre Eksperimental Designs bentuk One-Group Pretest-Posttest Design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas III SDN 01 Tlogomulyo. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis NonProbability Sampling dengan teknik Sampling Jenuh. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji persyaratan data yaitu uji normalitas menggunakan liliefors,  dan uji hipotesis menggunakan uji-t. hasil analisis statistik dengan uji t diperoleh thitung = 23,3871 selanjutnya dikonsultasikan dengan t tabel pada taraf signifikan 0,05 dengan N-1 = 34 -1 = 33 yaitu sebesar 2,034, maka t hitung> t tabel dengan demikian H0 ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat dikatakan bahwa “ ada keefektifan model pembelajaran Make A Macth dengan menggunakan media Papan Tempel terhadap kemampuan belajar siswa materi jenis-jenis pekerjaan pada siswa kelas III SDN 01 Tlogomulyo”.

Kata Kunci : Model Make A Macth, Media Papan Tempel, Hasil Belajar IPS.


Abstract:This study aims to determine the effectiveness of the model to make macth aided stickboard media on the results of learning subjects IPS class III SDN 01 Tlogomulyo. This type of research is quantitative. The design of this study used the Pre-Experimental Design of One-Group Pretest-Posttest Design. Population in this research is all student class III SDN 01 Tlogomulyo. Sampling technique used in this research is NonProbability Sampling Type with Saturated Sampling technique. Data analysis technique used is test data requirement that is normality test using liliefors, and hypothesis test using t-test. the result of analysis by t calculate t count = 23,3871 then consulted with t table at significant level 0,05 with N-1 = 34 -1 = 33 that is equal to 2,034, then t arithmetic> t table thus H0R rejected and Ha accepted. Can be used for "there is effectiveness of learning model Making A Macth by using media Paste Paste to student's learning ability on kind at student class III SDN 01 Tlogomulyo".

Key word : Model to make macth, Stickboard media, Learning outcomes IPS


Full Text: PDF