Seminar Universitas PGRI Semarang, PROSIDING SEMINAR NASIONAL HIMA DAN PRODI PGSD 2017

Font Size: 
KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING PADA MATA PELAJARAN IPS DALAM MATERI PROKLAMASI KEMERDEKAAN INDONESIA KELAS V SDN MRANGGEN 02
Dian Rahmawati, Intan Rahmawati, Ervina Eka Subekti

Last modified: 2018-03-12

Abstract


Abstrak

Berdasarkan hasil observasi di SDN Mranggen 02 menunjukan bahwa dalam proses pembelajaran masih menggunakan metode ceramah atau masih menggantungkan guru sebagai sumber utama belajar, serta belum adanya penggunaan media pembelajaran yang efektif sehingga mengakibatkan siswa pasif dan kurang aktif didalam pembelajaran. Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah dengan penggunaan model pembelajaran Role Playing efektif terhadap mata pembelajaran IPS dalam materi Proklamasi Kemerdekaan Indonesia kelas V SDN Mranggen 02. Tujuan dengan diadakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah model pembelajaran Role Plying efektif pada mata pelajaran IPS dalam materi Proklamasi Kemerdekaan Indonesia kelas V SDN Mranggen 02. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keefektifan model pembelajaran Role Playing pada mata pelajaran IPS dalam materi Proklamasi kemerdekaan Indonesia kelas V SDN Mranggen 02 terlihat presentase ketuntasan belajar naik dari 30% menjadi 92% Selain itu hasil penelitian juga menunjukkan adanaya peningkatan motivasi belajar siswa setelah menggunkan model pembelajaran Role Playing.

Kata Kunci : IPS, Model Pembelajaran Role Playing

 

Abstract

Based on the results of observation in SDN  Mranggen 02 indicate that in the learning process is still using the lecture method or still hanging the teacher as the main source of learning, and the absence of effective use of learning media, resulting in passive and less active students in learning. The problem in this research is whether the use of effective Role Playing model to the eyes of ips learning in the material proclamation of indonesis independence class 5 SDN Mranggen 02. The purpose of this research is to find out whether the role playing of learning effective Role Playing on ips subjects in the material proclamation of Indonesia independence. This type of research is a quatitative research. The result showed that the effectiveness of learning model of Role Playing on IPS subjects in the material of proclamation of indonesian independence class 5 SDN  Mranggen 02 visible percentage of learning mastery rose from 30% to 92%. In addition, the result of the study also showed an increase in learning motivation after using the Role Playing model

Keywords : IPS, Model Role Playing lessons


Full Text: PDF