Seminar Universitas PGRI Semarang, PROSIDING SEMINAR NASIONAL HIMA DAN PRODI PGSD 2017

Font Size: 
ENGARUH MODEL STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING BERBANTU MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS V SD NEGERI PANDEANLAMPER 05 SEMARANG
Hanif Prayogi, Endah Rita S Dewi, Veryliana Purnamasari

Last modified: 2018-03-12

Abstract


ABSTRAK

Latar belakang yang mendorong  penelitian ini adalah rendahnya ketuntasan belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Hal tersebut disebabkan pembelajaran hanya terpusat pada guru sehingga siswa bosan dan jenuh dalam pembelajaran, Guru belum pernah mencoba menggunakan model pembelajaran Student Facilitator And Explaining, sehingga hasil belajar siswa kurang maksimal. Permasalahan dalam penelitian ini adalahApakah ada pengaruh model Student Facilitator And Explaining Berbantu Media Audio Visual Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Negeri Pandeanlamper 05 Semarang?. Tujuan dalam penelitian ini adalahuntuk mengetahui pengaruh model Student Facilitator and Explainingberbantu media Audio Visual terhadap Hasil belajar IPA siswa kelas V SD negeri pandeanlamper 05 semarang Tahun Ajaran 2017/2018”. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dalam desain quasi experimental designbentuk nonequivalent control group design.. Populasi penelitian ini adalah siswa  VA  yang berjumlah 36  siswa dan VB yang berjumlah 26 siswa SD Negeri Pandeanlamper 05Semarang Tahun Ajaran 2017/2018. Sampel yang diambil adalah siswa  kelas V SD Negeri Pandeanlamper 05 Semarang tahun ajaran 2017/ 2018. Data dalam penelitian ini diperoleh melalui observasi, dokumentasi, wawancara dan tes. Kelas Eksperimen pada penelitian ini adalah kelas VA yang diberi perlakuan  menggunakan model pembelajaran Student Facilitator and Explainingberbantu media Audio Visual dan kelas kontrol pada VB tidak diberi model atau pembelajaran konvensional. Hasil posttest menunjukkan bahwa prosentase ketuntasana belajar individual kelas eksperimen (72,22%) sedangkan kelas kontrol kontrol (38,89%), serta berdasarkan analisis uji t didapat hasil thitung (3,982495103) > ttabel (1,994), dengan demikian dapat disimpulkan model pembelajaran Student Facilitator and Explainingberbantu media Audio Visual berpengaruh terhadap hasil belajar IPA materi Tumbuhan Hijau siswa kelas V SD Negeri Pandeanlamper 05 Semarang Tahun Ajaran 2017/2018. Berdasarkan hasil penelitian ini, maka saran yang dapat disampaikan adalah sebaiknya model pembelajaran Student Facilitator and Explainingberbantu media Audio Visualdapat digunakan untuk alternatif pembelajaran di sekolah, karena dalam penelitian ini model Student Facilitator and Explainingberbantu media Audio Visualhanya digunakan pada materi Tumbuhan Hijau IPA.

Kata Kunci : Model Student Facilitator and Explaining, Hasil Belajar

 

ABSTRACT

The background that encouraged this research is the low completeness of study of Natural Sciences (IPA). This is because learning is only centered on the teacher so that students are bored and saturated in learning, Teachers have never tried to use the model of Student Facilitator And Explaining learning, so that student learning outcomes are less than the maximum. Problems in this research is Is there any influence of model Student Facilitator And Explaining Assisted Audio Visual Media To Student Learning Outcomes of Class V SD Negeri Pandeanlamper 05 Semarang ?. The purpose of this research is to know the influence of model of Student Facilitator and Explaining Assisted Audio Visual media to Science Study Outcomes of Grade V of State Elementary School of Pandeanlamper 05 Semarang School Year 2017/2018 ". The type of this research is quantitative research in quasi experimental design design form nonequivalent control group design. The population of this study are VA students which amounted to 36 students and VB which amounted to 26 students of State Elementary School Pandeanlamper 05 Semarang Academic Year 2017/2018. Samples taken are the students of class V SD Negeri Pandeanlamper 05 Semarang academic year 2017 / 2018. Data in this study obtained through observation, documentation, interviews and tests. Experimental class in this research is VA class which is treated using Student Facilitator and Explaining teaching model with Audio Visual media aid and control class on VB is not given conventional model or learning. The result of posttest shows that the percentage of individual learning level of experimental class (72.22%) while control class (38.89%), and based on t test analysis obtained tcount (3,982495103)> ttabel (1,994), thus can be concluded learning model Student Facilitator and Explaining Assisted Audio Visual media influence on science learning result of Green Plant material class V student of SD Negeri Pandeanlamper 05 Semarang Academic Year 2017/2018. Based on the results of this study, the suggestion that can be submitted is the model of learning Student Facilitator and Explaining assisted Audio Visual media can be used for alternative learning in school, because in this study model Student Facilitator and Explaining Audio Visual media assisted only on the material Green Plant IPA .

Keywords: Model Student Facilitator and Explaining, Learning Outcomes

 


Full Text: PDF