Seminar Universitas PGRI Semarang, PROSIDING SEMINAR NASIONAL HIMA DAN PRODI PGSD 2017

Font Size: 
KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN BAMBOO DANCING BERBANTU CARD MATCH TERHADAP KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS ANAK PADA MAPEL IPS KELAS V SDN JOMBLANG 02
Tri wahyu praharjo, Ratna Wahyu Pusari

Last modified: 2018-03-12

Abstract


ABSTRAK

Latar belakang yang mendorong penelitian ini adalah kurangnya berfikir kritis anak mapel IPS yang disebabkan karena tidak efektifnya proses belajar mengajar di kelas. Tujuan yang hendak di capai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui Keefektifan Model Pembelajaran Bamboo Dancing Berbantu Media Card Match Terhadap Kemampuan Befikir Kritis Anak Mapel IPS Kelas V SDN Jomblang 02. Metode yang  digunakan adalah penelitian  kuantitatif. Penelitian ini merupakan penelitian Pre-Experimental Design dengan jenis One Group Pretest-Posttest Design. Berdasarkan hasil analisis menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan model Bamboo Dancing berbantu Card Match efektif terhadap kemampuan berpikir kritis anak dilihat rata-rata nilai pretest  yang awalnya adalah 48 dan setelah melakukan posttest rata-rata nilainya adalah 79. Dan pada saat pretest dari 30 siswa hanya 6 orang yang tuntas atau 20% dan setelah melaksanakan posttest mengalami peningkatan dari 30 siswa yang lulus adalah 27 siswa atau 90% kelulusan. Berdasarkan hasil penelitian ini saran yang dapat disampaikan adalah supaya model pembelajaran Bamboo Dancing berbantu Card Match dapat digunakan sebagai salah satu alternatif guru untuk mengajar.

Kata kunci : Model pembelajaran Bamboo dancing, media Card Match, berfikir kritis

 

ABSTRACT

The background that encouraged this research is the lack of critical thinking of IPS maple children caused by the ineffectiveness of teaching and learning process in the classroom. The goal to be achieved in this research is to know the effectiveness of Bamboo Dancing Learning Model Assisted Media Card Match Against Critical Thinking Capability Child Mapel IPS Class V SDN Jomblang 02. The method used is quantitative research. This research is Pre-Experimental Design with One Group Pretest-Posttest Design type. Based on the results of the analysis show that the learning model using Bamboo Dancing assisted Card Match effective against the critical thinking ability of the children seen the average pretest value which initially is 48 and after doing the posttest average value is 79. And at the time of pretest of 30 students only 6 people which completed or 20% and after implementing posttest increased from 30 students who graduated were 27 students or 90% graduation. Based on the results of this study suggestions that can be delivered is that the learning model Bamboo Dancing assist Card Match can be used as an alternative teacher to teach.

Keywords: Bamboo dancing learning model, Card Match media, critical thinking

 


Full Text: PDF