Seminar Universitas PGRI Semarang, PROSIDING SEMINAR NASIONAL HIMA DAN PRODI PGSD 2017

Font Size: 
KEEFEKTIFAN METODE PEMBELAJARAN NHT BERBANTU MEDIA DIORAMA TERHADAP HASIL BELAJAR IPA MATERI DAUR AIR SEKOLAH DASAR
Bekti Oktavia, Pratjojo Pratjojo, Arfilia Wijayanti

Last modified: 2018-03-12

Abstract


ABSTRAK

Rendahnya hasil belajar siswa  pada mata pelajaran IPA disebabkan kurangnya guru dalam menerapkan metode pembelajaran dan media pembelajaran membuat tujuan pembelajaran belum tercapai. Pembelajaran menggunakan metode NHT berbantu media diorama adalah salah satu solusi yang tepat untuk meningkatkan hasil belajar siswa.Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui keefektifan metode pembelajaran NHT berbantu media diorama terhadap hasil belajar IPA materi daur air kelas V SDN Tegalsari 01 Semarang.Jenis penelitian ini adalah penelitian ekperimen bentuk Quasi Experimental Design dengan desain Nonequivalent Control Group Design. Sampel penelitian ini adalah 50 siswa yang terdiri dari 25 siswa kelas VA dan 25 siswa kelas VB. Data dianalisis menggunakan uji t. berdasarkan hasil uji t, diketahui hasil thitung>ttabel yaitu 4,537>2,021 pada taraf signifikansi 5%. Kesimpulannya bahwa metode pembelajaran NHT berbantu media diorama efektif terhadap hasil belajar IPA materi daur air kelas V SDN Tegalsari 01 Semarang.

Kata Kunci: metode pembelajaran NHT, media diorama, hasil belajar.

 

ABSRACT

The low of students’ learning achievements in science is because teachers are less on utilization of methods and media, this case makes the result of students learning is less than maximum. teaching learning process using NHT method assisted diorama media is the one of appropriate solutions which can be applied to improve students competence achievement.The aim of this study is to know how effectiveNHT method assited diorama media towards students science achievements especially in material of water recycle at fifth graders of SDN tegalsari 01 Semarang. This reasearch includes in experimental research in form of quasi experimental design with non equivalen control group design. Sample of this study is 50 students which consist of 25 students of VA and 25 students of VB. Data will be analyzed using t-test. according to the t-test result, shows that tcount> t table that is 4.537>2.021 with significancy level about 5%. It can be conclude that NHT method assisted diorama media is effective to improve students’ science competence achievement on water recycle material at V graders students of SDN tegalsari 01 Semarang.

Keyword: NHT method, diorama media, students’ achivement PENDAHULUAN


Full Text: PDF